
sidewalking, originally uploaded by novaldiflickr.
Kota tidak akan lengkap tanpa ada jalan yang membelahnya. Disitulah terlihat denyut kehidupan dari sebuah kota. Orchard Rd adalah salah satu jalan tersibuk di Singapura, terutama di akhir pekan ketika ratusan, atau ribuan, manusia berjalan di sepanjang bahu-bahunya.
Tulisan ini dibuat untuk meramaikan Turnamen foto perjalanan ronde 6.